Selasa, 12 November 2013

LUKA

Luka

Setiap orang pasti pernah mengalami luka dalam
hidupnya.
apalagi yang berurusan dengan luka hati...
setiap orang pasti punya luka hati masing2.., entah
pernah dilukai keluarganya, saudaranya, teman ,
sahabat atau pacarnya..

sama sepertil luka fisik..goresan luka kecil yang dibiarkan bergitu saja.
tidak segera dilakukan pengobatan
luka kecil itu akan membesar dan bertambah parah..
bahkan bisa sampai infeksi..kalau tambah parah
mungkin bisa jadi diamputasi...
padawal awalnya hanya luka kecil..dibiarkan begitu saja..
kena debu..kena kotoran..dan kena kuman2 yang menyebabkan
luka itu tambah parah

memang sulit penyembuhan luka batin..
tapi tidak ada yang tidak mungkin..
jika kita mau melakukan PENGAMPUNAN..
karena bisa jadi berawal dari luka batin yang kecil.
entah itu karena ejekan,dsb..
akan membuat dampak yang besar dalam hidup kita..
seperti luka fisik .klo luka batin tidak segera diberesin..
maka akan timbul luka-luka yang lebih besar yang sulit dipulihkan..

bereskan luka yang ada dihati mu..
lakukan pengampunan terhadap orang yang pernah menyakitimu.
sekalipun itu sulit bagi mu...
karena awal dari pemulihan luka batin adalah..
PENGAMPUNAN.....

GBU
fire ;-)

Tidak ada komentar: